JAKARTA, JMI -- Babinsa Kelurahan Roa Malaka Koramil 02/TB Pelda Agus R dan Serda Slamet melaksanakan monitoring wilayah Di Jalan Kalibesar barat RT 006 Rw 03 No Ro a malaka Kecematan Tambora Jakarta, Jumat (10/7/20).
Monitoring tersebut untuk memastikan Bahwa di Hotel mercure telah kedatangan 19 orang ABK Dari bandara Soeta dan sementara akan di Karantina Mandiri yang sebelumnya telah melaksanakan Swab di wisma Atlit Kemayoran
Sementara Untuk hasil pemeriksaan masih menunggu hasil Swab.
Dalam keterangannya Danramil 02/TB Kapten Inf Arja menjelaskan ke 19 ABK yang di issolasi mandiri di Hotel Mercure menjadi tanggung jawab kami untuk senantiasa kami pantau," tutur Danramil.
"Nanti setelah selesai Isolasi mandiri dan hasil tes negatif maka mereka (ABK) di kembalikan ke masyarakat biar nyaman dan bisa di terima kembali di tengah - tengah masyarakat dan lebih percaya diri bahwa yang bersangkutan sehat,"tutup Kapten Inf.Arja
selama pemantauan kondisi aman dan tertib.
CUNCUN/JMI/RED
0 komentar :
Posting Komentar