WWW.JURNAL MEDIA INDONESIA.COM

Walikota Lubuk Linggau Buka Bintek Jurnalistik Tahun 2017


Lubuk Linggau, JMI.com - Walikota Lubuk Linggau H.SN Prana Putra Sohe menghadiri acara bintek yang di adakan Diskominfo Kota Lubuk Linggau, Acara di adakan di Gedung Ban Diklat Kota Lubuk Linggau, Kamis (14/12 /2017).

Pembukaan Bintek Jurnalistik tahun 2017. yang di ikuti kurang lebih 200 media yang ada di Kota Lubuk Linggau, tema Bintek Peran Pers dalam menjaga Profesional, Netralitas dan Independensi untuk Menghadapi Pilkada Serentak Tahun 2018.

Dalam kata sambutanya walikota Lubuk Linggau H SN Prana Putra Sohe, berharap pada media yang hadir dalam acara Bintek Jurnalistik 2017 ini dapat menjaga netralistik pada Pilkada 2018 nanti, dan dapat menyiarkan berita secara seimbang dan tidak berpihak pada kandidat tertentu kata Walikota Lubuk Linggau.

Sementara itu Taufik Goda yang merupakan Advokasi dari HJD (Himpunan Jurnalis Daerah) menjelaskan dalam paparannya rekan-rekan jurnalistik harus mengambil peran penting dalam memberikan berita yang objektif, netral dan dapat independensi, tambah taufik.

Sementara itu Hadi Proyogo pimpinan Sriwijaya Pos dan Kompas yang ada di Sumatera Selatan dalam paparanya menjelaskan sangat tertarik apa yang di jelaskan Walikota Lubuk Linggau untuk menjadikan Kota Lubuk Linggau menjadi daerah penyelengara pemilu Serentak terbaik kata Hadi dalam paparanya.

Arias/JMI/Red
Share on Google Plus

0 komentar :

Posting Komentar

Berita Terkini

*Keluarga Besar Pon Pes Daarul Anshor Paku Haji, Anjangsana Ke Cucu Pejuang NU di Buntet Cirebon

Cirebon, JMI - Keluarga Besar Pon Pes Daarul Anshor Pakuhaji, Ziarah ke Makam Sunan Gunung Jati, karena ziarah ke makam Wali All...